Bengkuang merupakan tumbuhan umbi yang di mana bisa langsung di konsumsi tanpa harus memasaknya terlebih dahulu. Bengkuang ini memiliki rasa yang sangat menyegarkan dan memiliki kandungan air yang banyak serta memiliki berbagai nutrisi dan juga bermanfaat bagi kesehatan.
Di dalam bengkuang terkandung beberapa mineral seperti fosfor, besi, kalsium, dan masih banyak lagi. Selain kandungan mineral bengkuang juga kaya akan Vitamin C. Adapun manfaat bengkuang untuk kecantikan dan kesehatan sangatlah banyak misalnya saja bengkuang dapat menurunkan kolesterol di dalam darah. Selain itu juga banyak produk – produk di pasaran yang menggunakan bahan dasar bengkuang seperti lulur, pelembab,dan bahkan di gunakan sebagai lotion.
Pada suatu penelitian menyatakan bahwa di dalam bengkuang terkandung flavonoid, Vitamin C, saponin yang di mana berfungsi sebagai antioksidan yang dapat mencegah terjadinya kerusakan pada kulit yang disebabkan oleh radikal bebas. Selain itu masih banyak lagi manfaat yang terdapat dalam bengkuang.
Berikut inilah beberapa manfaat bengkuang untuk kecantikan dan kesehatan:
- Bermanfaat Untuk Kecantikan
- Membantu Mengobati Wasir
Baik Untuk Penderita Diabetes Militus
Demikianlah beberapa manfaat bengkuang untuk kecantikan dan kesehatan yang sangat berguna bagi tubuh kita. Selamat mencoba dan semoga bermanfaat.