KEGIATAN BELAJAR 1
PERANGKAT KERAS dan PERANGKAT KOMPUTER
A. CARA KERJA KOMPUTER
- Proses kerja Komputer : Komputer dinyalakan → Komputer membaca data dari BIOS ( Basic Input / Output Sistem ) yang ada di ROM → POST ( Power On Self Test )
- Pengetesan yang dilakukan oleh komputer itu sendiri dimulai
- Peralatan penyimpanan data ( Primary dan Secondary Memory )
- Urutan Booting
- Perangkat yang digunakan ( Plug and Play )
B. PERANGKAT KERAS KOMPUTER
- Motherboard → Jantung bagi setiap komputer pribadi
- Processor/CPU → mengolah data yang dimasukkan
- RAM ( Random Acces Memory ) → menyimpan data
- VGA Card → menerjemahkan output komputer ke monitor
- Sound Card → mengeluarkan suara
C. PERANGKAT KOMPUTER
- Perangkat masukan → keyboard, mouse, joystick, glidepad, tablet, scanner, digital camera.
- Perangkat penyimpanan data → flash disk, disket, CD Room
- Perangkat Output → Printer, monitor, speaker
KEGIATAN BELAJAR 2
SISTEM OPERASI dan PROGRAM APLIKASI
A. PERANGKAT LUNAK KOMPUTER
Program aplikasi yang digunakan harus dapat dijalankan dibawah system operasi windows.
Program aplikasi yang digunakan harus dapat dijalankan dibawah system operasi windows.
B. MACAM-MACAM SISTEM OPERASI ( OPERATING
SYSTEM ) WINDOWS
System operasi ( OS ) yaitu :
System operasi ( OS ) yaitu :
- Microsoft Windows
- LINUX → Red Hat, SUSE, IGOS
C. SISTEM OPERASI WINDOWS
- Windows 95 dan Windows 98
- Windows ME ( Milennium Edition )
- Windows NT ( New Technology )
- Windows 2000
- Windows XP
- Windows Vista
D. JENIS-JENIS SISTEM OPERASI NON WINDOWS
1. X – Tiger
2. OS Linux
1. X – Tiger
2. OS Linux
E. FUNGSI OS
1. Fungsi hiburan
2. Kelengkapan pribadi
1. Fungsi hiburan
2. Kelengkapan pribadi
Pilihan program aplikasi dari Microsoft Office
- Pengolah kata ( Microsoft Word )
- Pengolah data ( Microsoft Ecel )
- Pengolah Presentasi ( Power Point )
- Pengolah Data base ( Access )
- Pengolah Tata Letak ( Publisher )
- Pengolah Outlook ( Pengelolaan Email )
- Pengolah Front Page ( pengelolaan Web )
Ringkasan modul yang lain, klik pada nomor :