MODUL 6 ~ Putra Gantiwarno
Selamat datang, terima kasih atas kunjungannya. Salam perdamaian

MODUL 6



KEGIATAN BELAJAR 1
PEMANFAATAN GAMBAR DALAM MICROSOFT WORD
A.      DESKRIPSI MANFAAT TOOLBAR DRAWING UNTUK MEMBUAT GAMBAR
1. Auto Shape
Bila anda tidak menemukan gambar yang sesuai dengan teks anda, anda bisa menggambar sendiri dengan Auto Shape. Langkah-langkah yang ditempuh :
a. Klik satu gambar shape
b. Klik dan drag mouse sesuai dengan ukuran yang anda inginkan
c. Untuk mengatur kemiringan dan ukuran gunakan menu format
KEGIATAN BELAJAR 2
BEKERJA DENGAN TABEL
A. PENGERTIAN DAN HAKEKAT TABEL
    Table adalah sekumpulan sel yang digunakan menampilkan teks dan angka.
B. MEMBUAT TABEL
    Dengan mengklik toolbar khusus yaitu Tables and Borders Toolbar


Ringkasan modul yang lain, klik pada nomor :
MODUL  1  2  3  4  5  6  7  8  9  10  11 12

Share

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More